Alhamdulillah, sejak tahun ajaran 2005/2006 Yayasan Pesantren Wahdah Islamiyah (YPWI) dapat merealisasikan berdirinya SMA Islam Terpadu. Sekolah yang terletak di Jalan Perumnas Antang Blok V Makassar kini membina 37 Siswa Putra dan Putri (angkatan pertama).
SMA Islam terpadu Makassar didirikan atas saran kaum muslimin, khususnya para anggota dan simpatisan Wahdah Islamiyah. Mereka menginginkan agar YPWI menjadi pelopor untuk mendirikan dan mengelola SMA Islam terpadu pertama di kota Anging Mamiri ini. Sekolah Menengah Atas Islam Terpadu Wahdah Islamiyah adalah lembaga resmi pendidikan Islam di bawah naungan Yayasan Pesantren Wahdah Islamiayah (YPWI) dengan sistem pendidikan yang memadukan kurikulum nasional dengan kurikulum lokal berbasis keislaman. Alhamdulillah, setelah berhasil memiliki sebuah lahan beberapa hektar di kawasan Perumnas Antang, YPWI sejak tahun 2003 Miladiyah silam mulai melakukan pembangunan kompleks SMA Islam Terpadu Makassar dan tahun 2005 Miladiyah baru dapat dipergunakan untuk kegiatan belajar mengajar. Kelahiran sekolah ini mendapat sambutan positif dari pemerintah, Kepala Kantor Agama (Kakandepag) Kota Makassar, Drs. H. Nurdin Banturante berkenan melakukan peletakan batu pertama pembangunan sekolah ini.
Popular Posts
-
Respek. Satu sikap penghormatan yang disertai kekaguman pada seseorang. Ia tak sebatas sebuah sikap hormat. Bagi pemilik kedudukan, har...
-
Hari pertama masuk sekolah tahun ajaran 2018/2019 di SMA Islam Terpadu Wahdah Islamiyah Makassar dimanfaatkan untuk melaksanakan kegiat...
-
Sabtu, 28 Juli 2018, SMA Islam Terpadu Wahdah Islamiyah Makassar mengadakan Musyawarah Pleno Program Kerja dan RKAS (Rencana Kerja A...
-
SMA ISLAM TERPADU WAHDAH ISLAMIYAH MAKASSAR membuka pendaftaran calon peserta didik baru tahun pelajaran 2022/2023. Beraqidah dan Berp...
-
Aisyah Abdurrahman. Dirinya telah kerap kali mengharumkan nama sekolah tempat ia mengenyam pendidikan. Kali ini, Jum'at (17 Mei 201...
-
Alhamdulillah. Selamat kepada peserta didik yang dinyatakan lulus pada tahun 2020 di SMA Islam Terpadu Wahdah Islamiyah Makassar Hasil...
-
Makassar-SMA Islam Terpadu Wahdah Islamiyah. Porseni biasanya menjadi ajang tahunan bagi para siswa untuk aktualisasi diri. Akronim dari...
-
Dalam konteks individu, kemerdekaan berarti terbebasnya seseorang dari tekanan hawa nafsunya dalam melakukan segala aktifitasnya. Menurut D...
-
Pendidikan merupakan topik pembicaraan yang tidak pernah tuntas. Usianya sepanjang peradaban manusia itu sendiri. Posisi pendidikan yang ...
Follow us on facebook
Kawal Covid-19
Prakiraan Cuaca
Cuaca, 03